• Home
  • Visi dan Misi Teknik Industri

Visi dan Misi Teknik Industri

 
 VISI 

Menjadi program studi teknik industri yang unggul di tingkat Nasional tahun 2023 
dengan keseimbangan iman dan amal, serta intelektual dan moral. 
 
MISI 

  1. Menyelenggarakan pendidikan tinggi teknik industri yang memiliki keseimbangan iman dan amal, serta intelektual dan moral. 
  2. Melakukan  penelitian  yang  relevan  dengan  keilmuan  teknik  industri  dan kebutuhan industri. 
  3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat berbasis pengetahuan dan teknologi industri. 
 
TUJUAN/KOMPETENSI 

  1. Menghasilkan  lulusan  teknik  industri  yang  kompeten  di  bidang  industri manufaktur dengan keseimbangan iman dan amal, serta intelektual dan moral.
  2. Menghasilkan  penelitian  di  bidang  teknik  industri  yang  bermanfaat  bagi keilmuan teknik industri dan masyarakat industri. 
  3. Menerapkan dan menyebarluaskan pengetahuan dan teknologi industri kepada masyarakat. 
 
SASARAN 

Sasaran yang ingin dicapai Prodi TI-UID adalah: 

  1. Lulusan  yang mampu berfikir secara sistematik dalam mengidentifikasi dan memecahkan berbagai permasalahan keteknik-industrian dan memiliki keseimbangan iman dan amal, serta intelektual dan moral.
  2. Karya penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat industri dan masyarakat umum.